#ceritaperubahan

Aktif Di KPD Sebagai Langkah Awal Untuk Merubah Stigma Dalam Diri Sendiri

      Anak penyandang disabilitas  bukan berarti tidak bisa punya masa depan. Mereka hanya perlu  didampingi oleh keluarga dan orang sekitar  karena memiliki banyak keterbatasan. Hal ini yang dialami oleh Boby Aditia Hitis pelajar berusia 15 tahun, kelas X di SMK Negeri Bungtilu mengalami cinta yang luar biasa ayahnya dan orang sekitar walau ditinggal […]

Aktif Di KPD Sebagai Langkah Awal Untuk Merubah Stigma Dalam Diri Sendiri Read More »

Tak Kenal Maka Tak Sayang

   “Selama ini program yang ada di desa yang melibatkan kelompok rentan hanya ibu hamil dan lansia,  kegiatan juga sebatas pada pemeriksaan kesehatan. Di desa tidak pernah melibatkan kelompok rentan dalam proses pengambilan keputusan. Dengan adanya program Inklusi UDN di desa kami, baru kami diperkenalkan dengan isu Inklusi yang ternyata tidak hanya ibu hamil tetapi

Tak Kenal Maka Tak Sayang Read More »

TERBATAS TAPI TIDAK TERTINGGAL

Napoleon Ataupah adalah seorang penyandang disabilitas yang juga anggota KPD dari desa Oenoni I pada seksi Penanganan Kasus. Dalam kesehariannya ia adalah seorang petani dan menjadi ketua kelompok tani pada dusun 1. Napoleon adalah seorang yang aktif dan peduli sebagai warga desa Oenoni I, beberapa kali membantu masyarakat dalam menyelesaikan masalah. Seperti terjadi pada beberapa

TERBATAS TAPI TIDAK TERTINGGAL Read More »