#INKLUSI

Perempuan Selalu Dijadikan Kaum Kelas Dua

OELAMASI, TIMEXKUPANG.FAJAR.CO.ID – Penjabat Bupati Kupang, Alexon Lumba diwakili oleh Asisten III Sekda Kabupaten Kupang, Novita Foenay di aula kantor bupati Kupang, membuka rangkaian kampanye 16 hari anti kekerasan terhadap perempuan (HAKTP) sedunia tahun 2024 di Kabupaten Kupang, Jumat (6/12). Novita Foenay dalam sambutannya mengatakan, harus diakui bahwa budaya dan ideologi patriarki masih diparaktikkan sebagian masyarakat di Indonesia, di mana dalam ideologi […]

Perempuan Selalu Dijadikan Kaum Kelas Dua Read More »

Yayasan Ume Daya Nusantara Pastikan Pemkab Kupang Libatkan Kaum Rentan dalam Perencanaan Pembangunan

Laporan Reporter POS KUPANG.COM- Ryan Tapehen POS KUPANG.COM, KUPANG – Yayasan Ume Daya Nusantara yang bergerak di bidang inklusi menilai perlu pelibatan kaum marginal seperti penyandang Disabilitas, perempuan, hingga korban kekerasan dalam perencanaan pembangunan. Dalam karya mereka di Kabupaten Kupang saat ini di 5 Kecamatan dan 8 Desa, menurut Koordinator Program UDN Damaris Tnunay, mereka selalu berjuang memastikan hak-hak kaum marginal terakomodir dalam pembangunan.

Yayasan Ume Daya Nusantara Pastikan Pemkab Kupang Libatkan Kaum Rentan dalam Perencanaan Pembangunan Read More »

UDN Kupang Perkuat Kapasitas KPD Fatuteta, Bantu Atasi Persoalan di Desa

Oelamasi, KI – Yayasan Ume Daya Nusantara (UDN) lakukan penguatan kapasitas Kelompok Pemerhati Desa (KPD) yang telah dibentuk sejak tahun 2022. KPD berfungsi membantu mengatasi persoalan sosial di Desa. Frida K. Roman fasilitator UDN Kupang, Kamis (21/03/2024) di Desa Fatuteta Kecamatan Amabi Oefeto, Kabupaten Kupang-NTT, KPD turut membantu menyelesaikan permasalahan di Desa. Diantaranya, soal administrasi

UDN Kupang Perkuat Kapasitas KPD Fatuteta, Bantu Atasi Persoalan di Desa Read More »

Munas Perempuan ke-2 Secara Daring, Jawab Isu Krusial Partisipasi Perempuan, Disabilitas, Anak, Kelompok Rentan dan Marjinal di Indonesia

NTTHits.com, Kupang – Musyawarah Nasional (Munas) Perempuan ke -2 yang berlangsung secara daring tanggal 26-27 Maret 2024 menjadi forum strategis untuk menjawab isu krusial tentang partisipasi bermakna bagi perempuan, penyandang disabilitas, anak, serta kelompok rentan dan marginal lainnya di Indonesia. Munas secara daring tersebut khusus perwakilan Nusa Tenggara Timur (NTT) diikuti oleh Yayasan Ume Daya Nusantara (UDN) Kupang bersama Perangkat Daerah diantaranya Dinas Pemberdayaan Perempuan,Perlindungan Anak

Munas Perempuan ke-2 Secara Daring, Jawab Isu Krusial Partisipasi Perempuan, Disabilitas, Anak, Kelompok Rentan dan Marjinal di Indonesia Read More »

Munas 2 Perempuan jadi Forum Strategis Bahas Sejumlah Isu Krusial

NTTBersuara.com, KUPANG – Musyawarah Nasional (Munas) Perempuan ke -2 yang berlangsung secara daring tanggal 26-27 Maret 2024 menjadi forum strategis untuk menjawab isu krusial tentang partisipasi bermakna bagi perempuan, penyandang disabilitas, anak, serta kelompok rentan dan marginal lainnya di Indonesia. Munas secara daring tersebut khusus perwakilan Nusa Tenggara Timur (NTT) diikuti oleh Yayasan Ume Daya

Munas 2 Perempuan jadi Forum Strategis Bahas Sejumlah Isu Krusial Read More »

MUSYAWARAH PEREMPUAN NASIONAL MEMBEDAH SEMBILAN ISU PRIORITAS, APA SAJA?

Kupang, KI – Musyawarah Perempuan Nasional membedah sembilan isu prioritas yang berkaitan dengan partisipasi perempuan dalam berbagai sektor pembangunan di Indonesia. Musyawarah ini berlangsung selama dua hari terhitung tanggal 26 – 27 Maret 2024 yang dilakukan secara daring dan dibuka oleh Plt Sekretaris Kementerian PPPA Titi Eko Rahayu, Selasa (26/03/2024). Terdapat sembilan isu prioritas yang

MUSYAWARAH PEREMPUAN NASIONAL MEMBEDAH SEMBILAN ISU PRIORITAS, APA SAJA? Read More »

PENGUATAN KAPASITAS KELOMPOK PEMERHATI DESA TENTANG MEKANISME PENANGAN, LAYANAN DAN RUJUKAN KASUS KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK SERTA PERLINDUNGAN SOSIAL

    Pada tanggal  8 Maret 2024 Yayasan Ume Daya Nusantara (UDN) menyelenggarakan kegiatan penguatan kapasitas terhadap Kelompok Pemerhati Desa (KPD)  ‘Manekat’ di Desa  Tanah Putih, kecamatan Kupang Timur – Kabupaten Kupang. Kegiatan tersebut diikuti oleh 23 orang pengurus KPD, tokoh masyarakat dan perwakilan dari Pemerintah Desa.  Pertemuan selama 1 hari  dipandu oleh Seferianus S.

PENGUATAN KAPASITAS KELOMPOK PEMERHATI DESA TENTANG MEKANISME PENANGAN, LAYANAN DAN RUJUKAN KASUS KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK SERTA PERLINDUNGAN SOSIAL Read More »

Sistem Informasi Desa (SID) dari Desa Bokong

   Undang-undang Desa No 6 Tahun 2014 tentang Desa mengamanatkan pemerintah desa untuk meningkatkan tata kelola desa. Peningkatan tata kelola desa salah satunya melalui penyusunan rencana dan anggaran yang inklusif sehingga pembangunan desa bagi masyarakat termasuk kelompok miskin dan rentan. Sistem Informasi Desa (SID) juga bagian yang tak terpisahkan dari pembangunan desa, karena itu perlu

Sistem Informasi Desa (SID) dari Desa Bokong Read More »

Berawal 2 Peraturan Desa (PERDES) Menjadi 15 Perdes

   Tahun 2023 lewat program Inklusi 2 desa dampingan memiliki peraturan desa. UDN lewat pendamping desa telah melakukan assesment kebutuhan regulasi ditingkat desa yang menjadi prioritas untuk bisa didukung lewat Program Inklusi berdasarkan kebutuhan. Assesment telah dilaksanakan mulai dari awal bulan April sampai dengan bulan Mei 2023. dari hasil assesment yang menjadi kebutuhan paling mendasar

Berawal 2 Peraturan Desa (PERDES) Menjadi 15 Perdes Read More »

Tak Kenal Maka Tak Sayang

   “Selama ini program yang ada di desa yang melibatkan kelompok rentan hanya ibu hamil dan lansia,  kegiatan juga sebatas pada pemeriksaan kesehatan. Di desa tidak pernah melibatkan kelompok rentan dalam proses pengambilan keputusan. Dengan adanya program Inklusi UDN di desa kami, baru kami diperkenalkan dengan isu Inklusi yang ternyata tidak hanya ibu hamil tetapi

Tak Kenal Maka Tak Sayang Read More »