#semau

Aktif Di KPD Sebagai Langkah Awal Untuk Merubah Stigma Dalam Diri Sendiri

      Anak penyandang disabilitas  bukan berarti tidak bisa punya masa depan. Mereka hanya perlu  didampingi oleh keluarga dan orang sekitar  karena memiliki banyak keterbatasan. Hal ini yang dialami oleh Boby Aditia Hitis pelajar berusia 15 tahun, kelas X di SMK Negeri Bungtilu mengalami cinta yang luar biasa ayahnya dan orang sekitar walau ditinggal […]

Aktif Di KPD Sebagai Langkah Awal Untuk Merubah Stigma Dalam Diri Sendiri Read More »

16 Hari Kampanye HAKTP, Warga Semau Antusias Wujudkan Kecamatan Ramah Gedsi

POS-KUPANG.COM, OELAMASI – Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Kupang bersama Yayasan Ume Daya Nusantara (UDN) melakukan kampanye memperingati hari 16 HAKTP dan Hari-AIDS sedunia dengan melaksanakan aksi  bersama di Desa Batuinan Kecamatan Semau. Kampanye ini fokus pada isu stop kekerasan terhadap perempuan dan penghapusan stigmatisasi HIV-AIDS berlangsung pada Sabtu 25 November 2023 kemarin. Ini merupakan bagian dari kampanye 16 Hari

16 Hari Kampanye HAKTP, Warga Semau Antusias Wujudkan Kecamatan Ramah Gedsi Read More »

Enam Desa di Semau Bentuk Kelompok Pemerhati Desa

Laporan Reporter POS-KUPANG.COM, Ryan Tapehen POS-KUPANG.COM, OELAMASI – Kelompok Pemerhati Desa (KPD) yang diinisiasi oleh Yayasan Ume Daya Nusantara bersama enam desa di Kecamatan Semau resmi terbentuk. Adapun enam desa di Kecamatan Semau yang sudah dibentuk KPD itu adalah desa Letbaun pada tanggal 5 Agustus 2022; desa Uiasa pada tanggal 6 Agustus,desa Hansisi 20 Agustus, desa Huilelot 29 Agustus, desa Bokunusa 30 Agustus, dan desa Batuinan 31 Agustus. Salah satu aktivis

Enam Desa di Semau Bentuk Kelompok Pemerhati Desa Read More »

Desa Uiasa, Kecamatan Semau Kembali Direvitalisasi Jadi Ikon Wisata

Laporan Reporter POS-KUPANG.COM, Ryan Tapehen POS-KUPANG.COM, OELAMASI – Potensi wisata di Desa Uiasa, Kecamatan Semau, Kabupaten Kupang memang sempat redup. KIni diangkat kembali lewat program SIAP SIAGA, kerjasama Pemerintah Australia dan Indonesia. Program siap siaga dijalankan atas kolaborasi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Swara Parangpuan dan Yayasan Ume Daya Nusantara, Diawali dengan sosialisasi oleh Yayasan Ume Daya Nusantara di pantai

Desa Uiasa, Kecamatan Semau Kembali Direvitalisasi Jadi Ikon Wisata Read More »